Minggu, 11 Mei 2014

Komisariat Fekonsos UIN Akan menggelar Basic Training (LK1)

Rutinitas Kegiatan Kader HMI Cabang Pekanbaru
Pertarungan Kaum intelektual akan kembali digelar oleh HMI Komisariat Fekonsos UIN Suska Riau Pada Hari Jum’at S/d Minggu 16-18 Mei 2014 mendatang. Sejauh ini persiapan sudah dilakukan oleh beberapa kader HMI Komisariat Fekonsos.
Latihan Kader yang akan dilaksanakan nanti adalah usaha kader HMI Komisariat Fekonsos untuk mengaplikasikan Konstitusi HMI sebagai organisasi Perkaderan dan perjuangan, Tutur Bustamin Abidin (salah satu kader komisariat Fekonsos). dan Insyallahh akan dibuka langsung oleh Ketua Umum HMI Cabang Pekanbaru Ganjar Stiawan
Tambahnya” Tema kali ini yang akan diangkat adalah  “merebut kembali peran mahasiswa, sebagai agent of change” mengapa kita mengangkat tema demikian, karena tambahnya; hari ini kita sebagai mahasiswa sudah kehilangan arah tujuan sebagai mahasiswa, seharusnya mahasiswa menjadi icon penting untuk perubahan masyarakat yang lebih baik.

Sementara itu ketua pelaksana Rian mengatakan sampai hari kita sudah melakukan persiapan baik secara administrative maupun hal yang lainnya, dan mulai besok, senin 12/15/14, akan melakukan sosialisasi kepada seluuruh mahasiswa yang ada dilingkuungan UIN , dan juga kampus-kampus lainnya,
Imbuhnya Rian berharap kepada seluruh kader HMI Kususnya dilingkungan Komisariat Fekonsos UIN dan umumnya lingkungan cabang pekanbaru agar dapat bekerja sama untuk suksesnya agenda ini.
Ketua Umum HMI Ganjar Stiawan mengharapkan agar kader HMI selingkungan Cabang Pekannbaru dapat berkontribusi terhadap HMI, serta turut mensukseskann agenda-agenda baik Cabang maupun Komisariat. Tuturnya.


EmoticonEmoticon